Selain video detik-detik penyerangan warga ke jamaah Ahmadiyah di Cikeusik Kabupaten Pandeglang, saat ini di situs YouTube juga sudah beredar video yang diduga dialog antara polisi dan perwakilan jamaah Ahmadiyah sebelum penyerangan terjadi. Video itu berjudul “Dialog Polisi dan Jamaah Ahmadiyah Sebelum Tragedi Cikeusik” yang diupload oleh seorang pemilik akun YouTube bernama arieq10. Video
No comments:
Post a Comment